Panduan Meditasi "Leaves on a Stream" - ACT

Dedaunan di atas sungai (leaves on a stream) merupakan sebuah meditasi yang digunakan oleh pendekatan ACT (Acceptance and Commitment Therapy).

Narasi meditasi ini diciptakan oleh Steven C. Hayes, pelopor pendekatan ACT itu sendiri.

Tujuan dari meditasi ini adalah untuk melakukan defusi kognisi (cognitive defusion), di mana kita melihat pikiran hanya sebagai pikiran, dan perasaan sebagai perasaan. Pikiran dan perasaan ktia tidak dilihat sebagai fakta tentang diri kita yang sebenarnya. Kita juga tidak berusaha untuk mengontrol atau mengubah pikiran/perasaan tersebut, namun kita hanya mengamati, menamai, dan mengizinkannya untuk "berlalu" dalam diri kita layaknya daun yang mengalir di sungai.

Evaluasi Diri

Test Lainnya
...
Know Yourself Deeper

Sebenarnya aku itu orang yang bagaimana sih?Apa yang jadi kekuatan dan kelemahanku?Bagaimana aku bisa mengembangkan diri?Yuk kenali dirimu lebih dalam dengan klik link di bawah ini:petra.id/KuesionerD...

Coba Yuk
...
Seberapa Cemaskah Aku?

Apakah kamu merasa cemas akhir-akhir ini?Tes singkat ini adalah sebuah langkah awal yang dapat membantumu mengidentifikasi tingkat kecemasanmu.Klik di sini untuk mulai evaluasi diri.Setelah kamu melak...

Coba Yuk
...
Berapa Usia Emosimu?

Pertumbuhan kedewasaan emosi seseorang sama sekali tidak mengikuti pertambahan usia. Kondisi inilah yang sering menimbulkan masalah.Banyak sekali contoh nyata dari orang-orang yang sudah berusia lebih...

Coba Yuk

Artikel Terbaru

...
Cara Menangani Luka Psikologis yang Disebabkan oleh Kesepian
Selengkapnya
...
Luka Psikologis yang Disebabkan oleh Kesepian
Selengkapnya
...
Mengenali Bakat dan Minat Tanpa Tes
Selengkapnya

Tips Terbaru
...
7 Cara Meningkatkan Kapasitas Emosional
Selengkapnya
...
Tips Sukses Tes Psikologi
Selengkapnya
...
Berbicara di Depan Umum
Selengkapnya

Instagram Feed